Kolaborasi untuk Membangun Manusia Indonesia Unggul di Era Disrupsi

Seperti kita ketahui bersama bahwa pembangunan sumber daya manusia menjadi faktor penting dalam memenangkan persaingan global. Ditengah ketidakpastian global yang penuh disrupsi membawa konsekuensi semakin ketatnya persaingan. Maka langkah strategis sudah selayaknya menjadi prioritas seluruh pemangku kepentingan di Republik ini, tidak hanya pemerintah tapi juga sektor swasta seperti Kadin Indonesia. Semua negara maju di dunia ini meletakan pondasi kuat pembangunan negaranya pada Sumber Daya Manusia yang unggul dan produktif. Negara-negara maju tidak ditopang oleh sumberdaya alam ...

Read More

Hidup Sehat dengan Minuman Herbal Alami

Dalam kehidupan sehari-hari tanpa kita sadari semua yang dikonsumsi hampir tak pernah luput dari pengaruh bahan kimia. Jika ditelusuri mulai dari bangun tidur hingga tidur lagi, dari mulai makanan, kosmetik bahkan sampai obat-obatan ringan semuanya hampir tidak ada yang tidak terpapar bahan kimia yang bisa saja punya efek samping yang negatif. Padahal pada masa lalu, seperti kita semua ketahui di zaman kakek nenek dan orang-orang terdahulu penggunaan bahan kimia sangatlah sedikit. ...

Read More

Pentingnya Kolaborasi untuk Pencegahan Stunting di Indonesia

Beberapa waktu ke belakang istilah stunting sering terdengar baik di surat kabar atau berita di telivisi. Hal ini menunjukan betapa pentingnya pemahaman yang utuh tentang stunting dan bagaiaman mencegahnya. Pencagahan Stunting bertujuan untuk mencapai Indonesia Sehat yang merupakan salah satu dari program dari agenda ke-5 Nawa Cita, Yaitu meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia. Seperti yang dilansir dalam laman sehatnegeriku.kemkes.go.id, Stunting merupakan kondisi gagal pertumbuhan pada anak (pertumbuhan tubuh dan otak) akibat kekurangan ...

Read More

Kampanye Politik Digital Trump, Strategi Gila Project Almo

Saat bisnismen cum selebriti Donald Trump terpilih sebagai presiden Amerika Serikat, banyak orang merasa kaget. Bagaimana mungkin seroang newcomer di poltik sekaligus “badut” televisi bisa memenangkan pemilihan untuk jadi presiden dari partai konvervatif. Makan munculah beragam tuduhan yang muncul pada Trump dan tim kampanyenya, yang paling disorot adalah proses kampanye digital yang dilakukan. Kampanye digital adalah keseluruhan proses kampanye Trump di dunia online termasuk social media. Keberhasilan Trum harusnya membuka mata kita ...

Read More

Iklan Digital akan Mengubah Kampanye Politik Lokal

Beberapa tahun terkahir terjadi perubahan besar dalam dunia marketing. Perubahan ini sesungguhnya juga terjadi pada kampanye politik elektoral. Di eropa dan amerika perubahan ini sangatlah terasa, sayangnya di indonesia belum terlalu terasa. Meskipun di dunia industri sudah cukup masif, tapi di dunia politik sangatlah jarang, jikapun ada tidak betul-betul di kelola secara bener. Seharusnya kampanye politik elektoral seperti pilkada kabupaten dan provinsi sudah bisa mulai menggunakan profesional untuk melakukan kampanye secara ...

Read More
privasi data manusia modern

Manusia Modern Hidup Tanpa Privasi

Mungkin bagi banyak orang indonesia tidak sadar bahwa merebaknya kasus cambridge analytica adalah sebuah bencana sosial yang sangat besar. Bencana sosial cum digital yang yang sangat mengerikan. Mungkin ada yang berfikir apa ruginya cambirdge analytica mengambil data kita toh semuanya baik-baik saja, tidak terjadi apaun pada diri kita. Tidak ada uang yang berkuang atau barang yang tiba-tiba lenyap. Namun yang kita tidak sadari adalah data diri kita diambil, dilihat dan ...

Read More

Cerdas Berbelanja di Dunia Maya

Bulan april adalah bulannya konsumen indonesia, setiap tanggal 20 april diperingati sebagai hari konsumen nasional (HARKONAS). Tahun ini acara puncak Hari Konsumen Nasional dilaksanakan tanggal 24 April 2018 di Pangkal Pinang Provinsi Bangka Belitung. Berbagai rangkaian, update dan rencana kegiatannya dapat dilihat di harkonas.id, web official HARKONAS yang dikelola oleh Kementrian Perdagangan Republik Indonesia. Peringatan harkonas.id merupakan simbol pengingat tentang pentingnya hak-hak konsumen di indonesia yang sering dilupakan. Acara harkonas ...

Read More

Muda Bermakna, Menua dengan Bahagia

Forty is the old age of youth; fifty the youth of old age ujar Victor Hugo, sastrawan cum aktivis terbesar di prancis pada tahun 1800an. Menurut penulis novel Les Misérables ini usia 40 ujung usia muda, yang artinya adalah garis demarkasi dimana pencapaian-pencapaian hidup harus sudah tercapai. Setelahnya diusia menuju 50 tinggal menikmati masa tua dengan menikmati apa yang telah diperjuangkan puluhan tahun sebelumnya. Sebagai anak muda di usia 20an tentu saya ...

Read More

Hal yang Harus Dipelajari Kampanye Politik dari Digital Marketing

Dengan semakin dekatnya pemilihan kepala daerah pada tahun 2018 serta disusul pemilihan legislatif pada 2019 masyarakat indonesia akan dibanjiri berbgai informasi, iklan dan serangkain kampanye tentnag para kandidat di berbagai saluran komunikasi. Waktu-waktu seperti ini adalah saat yang tepat bagi partai politik meningkatkan usaha mereka untuk menjangkau sebanyak mungkin orang dan konstituen. Sebenarnya hal ini bukan sesuatu yang asing, terpaan iklan diberbagai media diberbagai lokasi akan jadi makanan sehari-hari. Komunikasi ...

Read More
selamat tahun baru - azizngashim com

Menyambut 2018 Dengan Suka Cita

terompet tahun baru sudah reda, percikan-percikan kembang api sudah tak terlihat lagi diangkasa. hari berganti dan selepas tanggal 1 januari sederet karyawan mulai kembali ke pekerjaannya masing-masing. kembali kelama nyata kalau tanggal 31 desember dan 1 januari tak menghasilkan perbedaan yang mencolok dalam ruangan. gaji tetap sama hanya kalender yang berganti warna. tapi itu bukan alasan untuk menenggelamkan optimisme, karena setiap hari adalah ruang baru untuk terus berkarya. gaji boleh sama ...

Read More